E satu.com (Tangerang)
- Sulit untuk dipungkiri , bahwa pendidikan merupakan hal yang sangat dalam sebuah proses pembangunan . Maju mundurnya pembangunan akan sangat tergantung dari kualitas pendidikan Sumber Daya Manusia ( SDM ) yang ada didalamnya.

Hal tersebut disampaikan oleh Caleg Partai Umat No urut 1 Dapil Kecamatan Pondok Aren Kota Tangerang Selatan . Miftahul Jannah. Seorang Caleg yang sangat peduli terhadap peningkatan kualitas maupun kuantitas pendidikan di Kota. Tangerang Selatan.

' Visi misi kami dalam bidang
Pendidikan yang pertama akan
Memberikan kemudahan bagi siswa yang tidak mampu atau siswa berprestasi utk mengikuti
jenjang pendidikan sampai perguruan tinggi dgn biaya sekecil - kecilnya

Mengupayakan pembangunan utk penambahan sekolah negeri baru khususnya SPMN dan SMKN/SMAN yang di lihat masih sangat miniminnya skolah pada tingkatan tersebut di wilayah pondok aren

Dan yang tidak kalah penting tentunya memperjuangkan nasib guru honorer yg di anggap masih sangat tidak layak karena di bawah UMR " Kata Miftah Janah , Melalui WhatsApp. Jum'at ( 12/1/2023 )

Tidak hanya itu, Miftahul Jannah pun menyampaikan , bila terpilih menjadi anggota dewan dirinyapun akan membantu masyarakat dengan menyediakan pasilitas kesehatan dan mobil ambulans gratis

" Menyediakan ambulans gratis tanpa dikenakan biaya apapun ,termasuk bensin dan tips sopir.
memberikan fasilitas kesehatan secara gratis kepada masyarakat tidak mampu mampu dengan sebaik - baiknya

Memberikan bantuan pinjaman UMKM kepada pelaku UMKM yg giat dgn cara membayar angsuran tanpa dikenakan biaya bunga atau administrasi apapun

Lebih memperhatikan nasib anak yatim dan fakir miskin karena fakir miskin dan anak - anak terlantar dalam UUD 45 di tanggung oleh negara " Pungkas Miftahul Jannah , dengan penuh rasa optimis

( Asep WW )
Baca Juga

Post A Comment:

0 comments:

Back To Top